5 Klub Yang Bisa Meriahkan Perburuan Juara Liga 1 BRI 2023/2024: Triangular Rivalitas PSM, Persija dan Persib
Sebagai juara bertahan, PSM Makassar tak boleh absen dalam persaingan memperebutkan juara Liga 1 BRI. Meski tak banyak melakukan perubahan, komposisi Pasukan Ramang sudah kinclong.
Empat pemain asing yang membawa PSM juara musim lalu tak ke mana-mana. Keempatnya adalah Wiljan Pluim, Yuran Fernandes, Everton Nascimento, dan Kenzo Nambu. PSM juga mendatangkan dua pemain asing baru, Adilson Silva dan Kike Linares.
Kepergian Ramadhan Sananta ke Persis Solo tak perlu diratapi PSM. Pasalnya Adilson Silva bisa menggantikannya di lini depan. Skuat Ramang juga masih dilatih Bernardo Tavares, pelatih terbaik Liga 1 musim lalu.
Recent Comments